Berita

VAKSINASI COVID - 19 UNTUK APARATUR PEMERINTAH DESA.

PERANGKAT DESA KALIBARENG IKUTI VAKSINASI 

DI KECAMATAN SUKOREJO.

Kepala Desa Kalibareng Beserta Perangkat Desa  Mengikuti VAKSIN - COVID - 19  Bertempat di Aula Kecamatan Sukorejo Hari ini Saptu Tanggal 13 Maret

2021 .

AYOOO DUKUNG VAKSINASI COVID-19.

 

MANFAAT Vaksin ini bukan hanya melindungi diri kita saja, tapi juga melindungi keluarga kita melindungi tetangga kita, melindungi rakyat Indonesia. Terutama orang orang yang tidak sekuat kita, contoh orang (tua) renta, orang dengan komorbid, orang yang tidak bisa divaksin. Orang ini kasihan kan kalau mereka tidak bisa divaksin kemudian banyak orang tidak mau divaksin, kemudian menularkan ke orang-orang ini bisa fatal. (Program vaksinasi ini) misi sosialnya lebih besar daripada misi individualnya,"

*

*

JADWAL VAKSINASI COVID DOSIS 1 KADES DAN PERANGKAT DESA KECAMATAN PATEAN

SABTU 13 MARET 2021

             

NO

DESA

JML

SESI/JML

JADWAL VAKSIN

TEMPAT

KETER

1

PAKISAN

9

Sesi 1 Jumlah 46 Orang

Sabtu 13 Maret 2021 pukul 08.00 wib s.d 09.00 wib

Aula Kecamatan Sukorejo

Dimohon hadir tepat waktu, mematuhi protokol kesehatan dan membawa e-KTP

2

MLATIHARJO

11

3

SUKOMANGLI

8

4

GEDONG

18

5

SIDODADI

17

Sesi 2 Jumlah 45 Orang

 Sabtu 13 maret 2021 Pukul 09.00 wib-10.00 wib

6

SIDOKUMPUL

18

7

KALICES

10

8

KALIBARENG

11

Sesi 3 Jumlah 40 Orang

Sabtu 13 maret 2021 Pukul 10.00 wib-11.00 wib

9

KALILUMPANG

13

10

PLOSOSARI

16

11

WIROSARI

10

Sesi 4 Jumlah 44 Orang

Sabtu 13 maret 2021 Pukul 11.00 wib-12.00 wib

12

PAGERSARI

11

13

SELO

10

14

CURUGSEWU

13

TOTAL JUMLAH

175

 

 

*Pemerintah Desa Kaibareng mengharapkan kepada Semua Masyarakat Desa Kalibareng agar Mengikuti dan mau di Vaksin Covid 19 tentu saja dengan tahapan Tahapan yang sudah ditentukan Oleh Pemerintah,Untuk melindungi diri sendiri, Keluarga, Orang terkasih,  Masyarakat ,Bangsa Indonesia pada Umumnya.

"KALAU TIDAK KITA LALU SIAPA ?"

"KALAU TIDAK SEKARANG LALU KAPAN ?"

*

Share :

Cuaca Hari Ini

Kamis, 21 November 2024 18:27
Hujan Rintik-rintik
30° C 26° C
Kelembapan. 78
Angin. 1.27