Detail Bursa Inovasi Kalibareng

BERAKIT-RAKIT KE HULU BERENANG KETEPIAN

ANGGOTA KELOMPOK TANI ( MARSUDI TANI) DESA KALIBARENG PANEN PEPAYA PREMIUM(EXSOTICA)

Berproses sebagai petani itu  hal yang harus di lakukan hari demi hari hingga menuai hasil.

   Subari 58 tahun petani pepaya exsotica  dan tiga temanya mulai panen pepaya yang di idam-idamkan. Walau baru panen perdana di musim ini subari dan tiga temanya merasa senang, penantian selama enam bulan dari tana sampai panin bukan waktu yang pendek namun juga banyak rintangan yang di hadapi contohnya Musim Kemarau tahun ini yang sangan panjang menjadi salah satu rintangan yang harus dihadapi Subari dan tiga temannya. untuk sampai menui hasi Subari dan tiga temannya tiap hari harus menyiram tanamanya dengan beberapa cara, ada yang memakai peralon, menimba,dan ppakai kincir dan itu dilakukan hampir tiap hari sejak tanam pepaya enam bulan yang lalu sampai akhirnya tiba musim penghujan. bukan hanya itu subari dan teman-temanya pun harus rutin mengendalikan hama penyakit di tanaman pepaya yang di budidayakan, lanjutnya.

    Kelompok Tani Marsudi Tani Desa Kalibareng kerja sama dengan CV FERTINDO Semarang sebagai mitra,   yang pada dasarnya Kami petani berkuajiban berbudidaya,

 

 

 


Dipost : 2023-12-26 17:43:52 | Dilihat : 407