Potensi

PROGRAM PTSL DESA KALIBARENG.

PENDAFTARAN TANAH SISTEMATIS  LENGKAP ( PTSL) DESA KALIBARENG SUDAH TAHAP AKHIR PENGUKURAN.

PROGRAM SERTIFIKAT UNTUK WARGA MERUPAKAN PROGRAM YANG SUDAH ADA DARI DULU. 

Ada program PRONA , PRODA , dan lainnya yang semua program itu untuk legalitas atas sebidang Tanah milik seseorang , namun rupannya program kali ini agak beda  karena sesuai dengan judul PENDAFTARAN TANAH SISTEMATIS  LENGKAP, mengandung makna yang sangat luas berarti setiap  Desa yang mendapatkan Program PTSL akan semua tanah yang ada di wilayah desa tersebut  di ukur dan pada akhirnnya luas tanah di suatu Desa akan di ketahui .secara detail, tertulis di monografi desa bahwa desa kalibareng  seluas 512 Ha. 1400 DHKP . namun  nantinnya akan ada perubahan di DHKP karena warga dengan adannya program PTSL ini berkesempatan untuk memberikan sebidang tanah  kepada Ahliwaris sesuai haknya. Penjelasannya sebidang tanah yang tadinnya di kuasai satu orang  sekarang bisa pecah jadi beberapa bidang . Dengan cara BAGI WARUI , HIBAH, bahkan JUAL BELI ,kata BAMBANG WIDODO selaku ketua pokmas. PTSL di Desa Kalibareng, dan akan muncul peta wilayah dan peta bidang secara Akurat.( tambahnya) ayoo warga Desa Kalibareng Yang belum mendaftarkan tanahnya unţuk SERTIFIKAT melalui Program PTSL masih di buka. 

Tetap mentaati protokol kesehatan , COVID 19.

   

*

*

*

Share :

Cuaca Hari Ini

Kamis, 21 November 2024 20:08
Hujan Sedang
29° C 26° C
Kelembapan. 85
Angin. 0.61